Penjelasan dan cara membuat tabel dengan bahasa HTML

Posted by fastpctrick


HTML merupakan singkatan dari Hypertext markup languange.bahasa ini biasanya digunakan oleh banyak orang untuk mengolah suatu halaman,misalnya website.dengan bahasa ini kita juga dapat membuat suatu tabel yang tentunya harus menggunakan code html tertentu.untuk belajar membuat tabel dengan dengan html anda harus memperhatikan elemen-elemen berikut ini.

1.<table
elemen ini mempunyai attributes align,bgcolor,border,cellpading dan cellspacing.elemen ini harus digunakan sebagai awalan dalam membuat suatu table,sebagai contoh:

<table align="left|center|right"bgcolor="purple"border="2"cellpadding="5"cellspacing="0">
.........................................................
............................
</table>

2.<caption
elemen ini memiliki attributes align,yang tujuan nya untuk memberikan judul pada tabel(pemakainnya harus berada di dalam elemen <table,sebagai contoh:

<table align="left|center|right"bgcolor="purple"border="2"cellpadding="5"cellspacing="0">
<caption align="top">TABEL PEMBAYARAN</caption>
</table>

3.<tr
elemen ini merupakan elemen yang di dalamnya terdapat elemen <th dan <td

4.<th
elemen ini adalah judul daftar dari sebuah tabel(no,nama)dan memiliki jenis tulisan yg tebal(harus berada di dalam elemen <tr

5.<td
elemen ini merupakan data dari sebuah daftar yang cara pemakainnya harus berada di dalam elemen <tr

dari penjelesan elemen pembangun table tadi,dapat kita simpulkan bahwa setiap elemen memiliki fungsi yang berbeda-beda,yang saling bergabung untuk membuat suatu table,berikut adalah code html dalam membuat table yang tersusun oleh elemen-elemen tadi:

<html>
<head>
<title>TABEL PEMBAYARAN</title>
</head>
<body>
<table align="center"bgcolor="green" border="2"cellpadding="5"cellspacing="0">
<caption align="top">TABEL PEMBAYARAN</caption>
<tr>
<th>NO</th>
<th>NAMA</th>
<th>TOTAL</th>
</tr>
<tr>
<td>1</td>
<td>Tono ruslan</td>
<td>RP.300.000,00</td>
</tr>
<tr>
<td>2</td>
<td>Sukismansyahyadi</td>
<td>RP.500.000,00</td>
</tr>
</table>
</body>
</html>

copy dan paste code tadi kedalam notepad,kemudian save dengan nama TABLE.html(all files),selanjutnya lihat lah file TABLE.html yg tadi anda tulis.


Related Post



News Article
×